“Don’t judge book from the cover”
Pernyataan itu benar-benar mengingatkan saya tentang seseorang..
Seseorang yang gak pernah saya sangka sama sekali tentang kepribadian dan latar belakangnya..
Dulu saya cukup mengagumi sikapnya yang supel, rame dan banyak orang mau berteman dengannya.. meskipun dia bukan orang yg ahli dalam akademiknya
Setiap orang dan/atau sesuatu yang ia inginkan akan ia dapatkan hanya dengan “kedipan mata” saja..
Hingga kemudian kita dekat, dan saya mulai tahu semua tentangnya..
Bahwa.. hidupnya hanya dengan “lampu oblik” yang terangnya cukup redup dan hanya bertahan sementara saja..
Sayang sekali “matahari” tidak mau meneranginya bahkan menoleh pun “matahari” tak sudi..
Allah, ingatkan dia, setidaknya dia tahu bahwa jalan yg dia tempuh itu salah..


0 komentar:
Posting Komentar